Selasa, 15 Januari 2013

Joystick

1.) Pengertian Joystick

Joystick merupakan salah satu perangkat keras (hardware) computer,dan pengertian dari perangkat keras komputer (hardware) itu sendiri adalah peralatan dari sistem computer yang secara fisik kita dapat lihat dan terjemah.

Joystick atau dalam bahasa indonesia disebut tuas kontrol adalah alat masukan komputer yang berwujud tuas yang dapat bergerak ke segala arah. Alat ini dapat mentransmisikan arah sebesar dua atau tiga dimensi ke komputer.

2.) Macam - macam Joystick, yaitu :

1. Joystick berupa stick PS
Jenis joystick diatas digunakan untuk memainkan gama-game berjenis perang dan sepak bola. contoh PES 2010.

2. Joystick berupa stir pesawat
  
Jenis joystick diatas berbentuk lonjong ke atas dan berfungsi khusus untuk game pesawat terbang.

3. Joystick berupa stir mobil 
Jenis joystick diatas berbentuk seperti stir mobil dan berfungsi khusus untuk game balap mobil.

3.) Cara kerja Joystick

Cara kerja joystick sangat beraneka ragam, sesuai dengan bentuk dan kegunaanya. contoh Joystick berupa stir mobil, cara kerja nya sama seperti kita merasakan membawa mobil, dengan ada nya setiran untuk mengarahkan mobil tersebut.

Sumber : http://dien-blog-dien.blogspot.com/2010/11/pengertian-joystick.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar